
Membuat Bootable Flashdisk dengan Ultra Iso - Share ringan malam ini setidaknya membantu Anda dalam mempermudah aktifitas, juga sebagai langkah antipasi dan perawatan cd/ dvd room.
Ini penting, agar biaya yang Anda keluarkan untuk se-keping cd/ dvd bisa dimanfaatkan untuk keperluan lain.
Jika rusak bootable rusak tinggal buat lagi, jika flashdisk rusak,
jangan dibuang dan coba diperbaiki sendiri, klik disini untuk tutorial memperbaiki flashdisk rusak.
Alatan & bahan :
Flashdisk
Laptop atau PC
File iso
Ultra iso premium versi 9 (kenapa 9? karena versi sebelumnya belum include fitur write disk image). Download Ultra iso premium versi 9 klik disini
Baik langsung saja saya paparkan bagaimana cara Membuat Bootable
Flashdisk dengan Ultra...
